Rabu, 02 Februari 2011

DBSK 동방신기 | Tohoshinki | TVXQ

Inilah DBSK alias TVXQ alias Tohoshinki.



                                 (DBSK - Mirotic)

 
ya.... wlaupun sekarang katanya mereka udah ada yang pisah, tapi sy tetap suka sama mereka.
Ok, langsung aja, info-info tentang mereka. (urutan menurut yang paling tua)


1. Jaejoong



Nama Lengkap : Kim Jaejoong (김재중)
Nama Panggilan : Hero / Youngwoong Jae Joong
Tempat/Tanggal lahir : Chungnam/ 26 January 1986
Gol. darah : O
Agama : Kristen
Tinggi badan : 180 cm
Berat badan : 63 kg
Posisi : Lead Vocal
Jaejoong memiliki vokal yang bagus. Jaejoong suka masak.
Kabarnya, Jaejoong merupakan salah satu member yang keluar dari DBSK. so sad.... :( :(
sekarang, ia dengan Junsu dan Yoochun ada di grup JYJ.







2. Yunho (Leader)



Nama Lengkap : Jung Yunho (정윤호)
Nama Panggilan : U-Know / U-Know Yun Ho
Tempat/Tanggal lahir : GwangJu/ 6 februari 1986
Gol. darah : A
Agama : Kristen
Tinggi badan : 184 cm
Berat badan : 66 kg
Posisi : Leader, Bass-Baritone, Rapper, Lead dancer
Yunho, leader DBSK. Paling dekat dengan Jaejoong saat ia masih ada di DBSK.










3. Yoochun



Nama Lengkap : Park Yoochun (박유천)
Nama Panggilan : Micky / Micky Yoo Chun
Tempat/Tanggal lahir : Seoul/ 4 juni 1986
Gol. darah : O
Agama : Kristen
Tinggi badan : 180 cm
Berat badan : 64 kg
Posisi : Bass-Baritone
Yoochun juga salah satu member yang keluar dari DBSK. :( :(
sekarang, ia dengan Jaejoong dan Junsu ada di grup JYJ.







4. Junsu



Nama Lengkap : Kim Junsu (김준수)
Nama Panggilan : Xiah / Xiah Jun Su
Tempat/Tanggal lahir : Gyeonggi/ 15 Desember 1986 (tapi catatan resminya tanggal 1 Januari 1987)
Gol. darah : B
Agama : Kristen
Tinggi badan : 178 cm
Berat badan : 60 kg
Posisi : Baritone-Tenor
Junsu juga salah satu member yang keluar dari DBSK. :( :(
sekarang, ia dengan Jaejoong dan Yoochun ada di grup JYJ.







5. Changmin



Nama Lengkap : Shim Chang Min (심창민)
Nama Panggilan : Max / Choi Kang Chang Min
Tempat/Tanggal lahir : Seoul/ 18 February 1988
Gol. darah : B
Agama : Budha
Tinggi badan : 188 cm
Berat badan : 61 kg
Posisi : Tenor
Changmin punya suara tinggiiiiiiiiiiiiiiiiiiii banget (sama kayak orangnya yang tinggi menjulang,. hhehe.. peace). di lagu-lagu DBSK, sering ada bagian yang seperti  teriak-teriak yang dilakukan oleh Changmin. keerrrreeeeennnnn....... b^_^





Walaupun sekarang mereka sudah ada yang pisah, moga mereka tetap menjadi teman yang baik.
Sekian dulu, info tentang DBSK dari saya, terima kasih. *tralalalala..... lho??*

Tidak ada komentar:

Posting Komentar